Putussibau. Dalam rangka menindaklanjuti Surat Edaran Bupati Nomor 800/646/BKS/D2KP-B Tentang Penyesuaian Sistem Kerja Aparatur Sipil Negara Dalam Upaya Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu, Dinas Pekerjaan Umum, Bina Marga dan Sumber Daya AirĀ melakukan Rapat untuk penerapan Pengaturan Sistem Kerja Di Ruang Rapat Kepala Dinas Senin 23/2020 . …