Dalam rangka menanamkan pentingnya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) sejak dini, tenaga kesehatan Puskesmas Suhaid melaksanakan penyuluhan di tatanan Sekolah dan Cara Sikat Gigi yang Benar dan Baik pada Siswa/i di Aula Gedung MTs Al Muttaqien Kecamatan Suhaid Kabupaten Kapuas Hulu, Rabu (24/2022). Kegiatan tersebut mengangkat tema “Aku Sehat Sekolah Sehat, Prestasiku Meningkat” Penanggung …
Continue reading “Nakes Puskesmas Suhaid Adakan Penyuluhan PHBS di MTs Al Muttaqien”