Jembatan Tubuk 2 Rawan Ambruk

Jembatan Tubuk 1 di dusun Hulu Tubuk, Desa Nanga Tubuk, Kecamatan Kalis, kabupaten Kapuas Hulu telah hancur diterjang banjir. Sudah satu tahun jembatan tersebut tidak dilakukan pembangunan dan masyarakat setempat mengharapkan Pemkab Kapuas Hulu dapat menganggarkan perbaikannya. “Jadi jembatan Tubuk 1 itu ambruk pada tanggal 24 November 2019 karena diterjang banjir yang membawa sampah kayu, …