DPUBMSDA bersama dengan Tim dari ORTAL (Organisasi dan Tata Laksana) melakukan Evaluasi Reformasi Birokrasi di Aula Dinas Pekerjaan Umum, Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Kapuas Hulu Senin, 28/11/19. Dalam paparannya, Kadis DPUBMSDA Ana Mariana S.T M.M mengatakan bahwa Reformasi Birokrasi ini bukan hanya dilaksanakan oleh PNS saja, tapi dilaksanakan juga oleh Tenaga Kontrak. …