Kecamatan Putussibau Utara Menghadiri Kegiatan Sosialisasi Pemanfaatan Platform ASN Berpijar dalam rangka peningkatan indeks Profesionalitas Aparatur Sipil Negara di lingkungan pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2024 telah dilaksanakan di Aula Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas Hulu. (05/07/2024). Hadir dalam acara tersebut, Kecamatan Putussibau Utara yang di wakili Kasubang Umum dan Aparatur dan Staf Kecamatan Putussibau Utara. …