Inspektur Pembantu I Hadiri Rapat Percepatan Pembentukan BRIDA

Inspektur Pembantu I, Andrianus Andri, S.E mengikuti Rapat percepatan pembentukan badan perencanaan pembangunan, riset dan inovasi daerah , bertempat di ruang rapat Bupati, Selasa (07/05/2024). Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mendorong percepatan pembentukan Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) bagi seluruh Kabupaten/Kota.BRIDA berperan melaksanakan fungsi penunjang pemerintah dalam mendukung program daerah berbasis riset. Peran …