Bidang Bina Marga Mengikuti Musrenbang Di Kecamatan Hulu Gurung Dan Pengkadan

Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu mengikuti Musrenbang RKPD tahun anggaran 2023 tingkat kecamatan di Kecamatan Hulu Gurung dan Pengkadan, Selasa dan Rabu (1-2 Maret 2022). Musrenbang di Kecamatan Hulu Gurung dilaksanakan pada hari Selasa, 1 Maret 2022 sedangkan di Kecamatan Pengkadan dilaksanakan pada hari Rabu, 2 Maret 2022. …