Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Kapuas Hulu melalui Bidang Bina Marga melaksanakan survey kondisi jalan dan jembatan pada ruas jalan desa yaitu ruas alan Nanga Raun – Rantau Bumbun Kecamatan Putussibau Selatan/Kalis, Jumat (3/06/2022). Pelaksanaan survey kondisi jalan dan jembatan dilakukan oleh Ronny Barisa Arindo, A.Md, Hadiansyah, S.T., dan Maryadi A.Md. Koordinator …