Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kapuas Hulu, Gunawan, S.Sos menghadiri kegiatan penanaman pohon serentak Tahun 2022 dalam rangka wujud dukungan penghijauan di masing-masing kabupaten/kota. Dalam acara tersebut dihadiri oleh Sekda kabupaten kapuas hulu di ikuti semua OPD, forkominda camat putussibau selatan dan utara, kepala sekolah dasar, SMP, SMA yang berada di kecamatan …
Continue reading “Kalak BPBD Kapuas Hulu Hadiri Kegiatan Penanaman Pohon Serentak Tahun 2022”