Camat Batang Lupar Kabupaten Kapuas Hulu selaku Mentor Hadiri Kegiatan diklat PKP di PPSDM Regional Yogyakarta

Camat Batang Lupar Kabupaten Kapuas Hulu Aleksius Bulin, S.Pd.,M.A.P. selaku mentor hadiri Kegiatan Diklat PKP di PPSDM Regional Yogyakarta. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia Regional Yogyakarta pada Jumat (31/05/2024). Adapun Peserta diklat Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) yang mewakili Kantor Kecamatan Batang Lupar yaitu Aboy Sandi, S.Sos.I. selaku Kepala Seksi Pemerintahan Kantor …