Camat Batang Lupar Hadiri Kegiatan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Desa Sepandan 2024

Camat Batang Lupar Kabupaten Kapuas Hulu, Aleksius Bulin, S.Pd.,M.A.P. menghadiri kegiatan Intervensi Serentak Pencegahan Stunting di Desa Sepandan Kecamatan Batang Lupar Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2024, kegiatan dilaksanakan di Posyandu Kembang Sepandan, desa Sepandan, pada hari Senin, (10/06/2024). Turut hadir Camat Batang Lupar Aleksius Bulin, S.Pd.,M.A.P, Kades Sepandan, Pj. Gizi Puskesmas Batang Lupar Marselina Yuliani, …