Sekretaris Dinas Perhubungan Kabupaten Kapuas Hulu Dra. Gemiti mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi Tahun 2021 dengan tema Mendorong Peningkatan Peran UMKM Pangan Melalui Optimalisasi Digitalisasi untuk Mendukung Pemulihan Ekonomi dan Stabilitas Harga Pangan. Rapat tersebut dihadiri oleh Wakil Bupati Kapuas Hulu Wahyudi Hidayat,S.T., Sekda Kab. Kapuas Hulu, beserta OPD terkait dan jajaran Forkopimda. Rapat …