Kalak BPBD Kapuas Hulu Mengikuti Rakor Penanggulangan Kemiskinan Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2021

Kepala Pelaksana BPBD Kapuas Hulu, Gunawan, S.Sos mengikuti Rapat Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Kab. Kapuas Hulu Tahun 2021 di Aula Bappeda Kab.Kapuas Hulu, Selasa (7/9/2021). Kegiatan rapat koordinasi penanggulangan kemiskinan Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2021 bertema: “Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Melalui Intervensi Program dan Kegiatan Perangkat Daerah serta Penguatan Peran Koordinasi TKPK Kabupaten Kapuas Hulu” yang dibuka …