Bupati Kapuas Hulu Pimpin Rapat Rencana Bisnis Dari Pihak PDAM Tirta Kapuas

Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, S.H. pimpin rapat pemaparan rencana bisnis dari pihak Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Kapuas, Putussibau, diruang rapat Sekretariat Daerah Kapuas Hulu, Selasa (18/1/2022). Bupati Kapuas Hulu, menilai rencana bisnis PDAM Kapuas Hulu baik. Ia yakin dari perencanaan tersebut pelayanan ke masyarakat akan semakin bagus kedepannya. “Kita melihat yang disampaikan …