Mejelis Taklim merupakan suatu wadah kegiatan pembinaan mental spiritual masyarakat. Selain itu juga sebagai ajang mempererat silaturahmi antar warga. Berkaitan dengan hal tersebut, pada hari Jumat tanggal 6 /12/19 di Masjid Nurul Yaqin UPT XVII Kepala Gurung diselenggarakan Pengajian Akbar Majelis Taklim Se Kecamatan Mentebah dengan Tema “ Menyambung Silaturahmi, Menjaga Keutuhan NKRI dan Mengharap …