Dinas Perhubungan Gelar Rapat ICP Indonesia Dan Malaysia

Sehubungan dengan akan dilaksanakan pelayanan ICP (international circulation permit)  di PLBN Badau dan Lubuk Antu, Dinas Perhubungan Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan rapat dengan beberapa pihak terkait. Rapat dilaksanakan di dua tempat yaitu di aula Kantor Camat Badau dan di Lubuk Antu, Senin (22/07/19). Rapat tersebut membahas beberapa persiapan untuk pelayanan ICP. Sedangkan tujuan pelayanan ICP …