Dalam upaya meningkatkan pengetahuan Wanita Usia Subur (WUS) tentang Pencegahan Kanker serviks, tenaga kesehatan (Nakes) Puskesmas Empanang melaksanakan Penyuluhan Kesehatan Reproduksi di Posyandu Kemuning Desa Bajau Andai Kecamatan Empanang Kabupaten Kapuas Hulu pada Senin (12/8/2024). Kegiatan penyuluhan dengan tema “Pencegahan Kanker Serviks” dengan sasaran Wanita Usia Subur yang ada di wilayah kerja Desa Bajau Andai. …