Dalam rangka meningkatkan kapasitas dan kualitas pelayanan kader di tingkat posyandu, tenaga kesehatan dari Puskesmas Empanang melaksanakan kegiatan assessment kader Posyandu di Posyandu Melati Putih, Desa Laja Sandang, Kecamatan Empanang, Kabupaten Kapuas Hulu, Selasa (17/6/2025). Assessment ini bertujuan untuk mengevaluasi kemampuan dan peran aktif kader dalam pelaksanaan kegiatan posyandu, mulai dari penimbangan balita, pencatatan buku …