Penyaluran BLT (Bantuan Langsung Tunai) yang dilakukan oleh Pemerintah Desa Kumang Jaya dilaksanakan pada hari Jumat (24 Maret 2022) dan disaksikan oleh Pihak Kecamatan yaitu Sekcam, Kasi Pem, Pihak Polsek, Koramil, Pendamping Desa dan Pendamping Lokal Desa.
Sasaran penerima BLT adalah warga yang kurang mampu, Lansia, Janda dan Duda.
Warga yang mendapat Bantuan langsung Tunai berjumlah 31 orang dengan besaran Rp 300.000 perbulan. Batuan BLT diterima warga persatu triwulan.