Nakes Puskesmas Empanang Laksanakan SKAMRT di Dusun Ensanak Hulu Desa Tintin Peninjau

Dalam upaya menjaga kesehatan masyarakat dan mencegah potensi terjadinya Kejadian Luar Biasa (KLB) yang disebabkan oleh kualitas air yang tidak layak konsumsi, tenaga kesehatan dari Puskesmas Empanang melaksanakan kegiatan Surveilans Kualitas Air Minum Rumah Tangga (SKAMRT) di Dusun Ensanak Hulu, Desa Tintin Peninjau, pada Selasa (21/10/2025). Kegiatan ini mengusung tema “Pentingnya SKAMRT untuk kewaspadaan dini …