Puskesmas Empanang Lakukan Inspeksi Kesehatan Lingkungan TPP di Desa Nanga Kantuk

Guna menjamin setiap makanan dan minuman yang diproduksi oleh rumah makan maupun depot air minum laik konsumsi, tenaga kesehatan (Nakes) Puskesmas Empanang terus berupaya melakukan pengawasan langsung ke lapangan. Sabtu, (31/5/ 2025) dilaksanakan Inspeksi Kesehatan Lingkungan TPP (Tempat pengolahan Pangan) di Desa Nanga Kantuk, dengan sasaran sebuah Rumah Makan dan depot air minum. Penanggungjawab pelaksana …