Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan,S.H.,M.H. menyampaikan pidato dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kapuas Hulu terkait penyampaian Keputusan DPRD Nomor 3 Tahun 2025 terhadap rekomendasi atas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Tahun Anggaran 2024. Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada pimpinan dan seluruh anggota DPRD, khususnya Tim Pansus DPRD, yang telah melakukan pembahasan …