Verifikasi Data Teknis Tahun 2025 Bidang Bina Marga

PUTUSSIBAU –Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu (DPUPR) Melalui Bidang Bidang Bina Marga melaksanakan Verifikasi Data Teknis Kondisi Jalan Daerah Tahun 2025 ke Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Kalimantan Barat, Kamis (15/05/2025). Kegiatan Verifikasi dilakukan dengan Bapak Hendro Prastowo selaku anggota Tim Teknis Pelaksana Verifikasi Data dan Pemantauan Pemograman Jalan Daerah Kabupaten/Kota Balai …