Bidang Penyehatan Lingkungan pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu telah melaksanakan Pendataan Kondisi untuk Pembinaan, Pengelolaan dan Pengembangan Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Tahun Anggaran 2024 di Desa Parang Kec. Hulu Gurung.
Adapun kondisi Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang sudah dibangun pada Tahun Anggaran 2024 di Desa Parang Kec. Hulu Gurung yang bersumber dari dana Alokasi Khusus (DAK) dalam Kondisi mengalir dan terpelihara dengan baik. Kegiatan Pembinaan ini penting sebagai bentuk penyebaran informasi tentang proses tata cara pemeliharaan dan perawatan terkait Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang sudah dibangun pada Tahun Anggaran 2024. .