Nakes Puskesmas Pengkadan Penyuluhan Hipertensi pada Lansia di Posbindu Mutiara Bunda

Dalam upaya meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap pencegahan penyakit tidak menular (PTM) tenaga kesehatan Puskesmas Pengkadan melaksanakan Penyuluhan hipertensi pada lansia di Posbindu Mutiara Bunda Kecamatan Pengkadan Kabupaten Kapuas Hulu pada Jumat (7/3/2025). Penanggungjawab pelaksana kegiatan tenaga kesehatan Puskesmas Pengkadan yaitu Nurilah, A.Md.T dan Aridiansyah Ade Pratomo Riduan, A.Md.Kep. Hadir Nakes Pustu/Poskesdes, Kader Posbindu dan masyarakat …