Dinas Kesehatan PP dan KB Adakan Deklarasi ODF Untuk Tujuh Desa di Kecamatan Putussibau Utara

Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (Dinkes PP dan KB) Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan Deklarasi ODF (Open Defecation Free) untuk 7 (tujuh) desa di wilayah Kecamatan Putussibau Utara Kabupaten Kapuas Hulu pada Selasa (21/1/2025). Deklarasi ODF tersebut dipusatkan di Desa Pala Pulau Kecamatan Putussibau Utara, dimana desa yang di deklarasikan menjadi Desa ODF di …