Camat Embaloh Hilir Terima Kunjungan Pengurus Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Kecamatan Embaloh Hilir

Camat Embaloh Hilir M. Nasharuddin, S.E menerima kunjungan Pengurus Kwartir Ranting (Kwarran) Gerakan Pramuka Kecamatan Embaloh Hilir terkair Koordinasi rencana Kegiatan Pramuka Peduli dalam rangka melaksanakan Penggalangan Dana untuk membantu warga yang mengalami musibah kebakaran rumah di Desa Keliling Semulung Kecamatan Embaloh Hilir. Pertemuan Koordinasi dengan Ketua Kwarran Embaloh Hilir tersebut, diterima langsung Camat Embaloh …