Pengawasan Lapangan pada Paket Pekerjaan Peningkatan Long Segment Ruas Jalan Simpang Senara – Simpang Sekubah

PUTUSSIBAU – Melalui Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu (DPUPR), lakukan pengawasan lapangan pada paket pekerjaan peningkatan long segment Ruas Jalan Simpang Senara – Simpang Sekubah Kecamatan Hulu Gurung/Jongkong dan Peningkatan Ruas Jalan Kenerak – Menapar Kecamatan Semitau/Suhaid yang dilakukan oleh Direksi Teknis Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum …