Kunjungan Pj Gubernur, Edukasi Gizi pada Ibu Hamil, Ibu Bayi dan Balita Untuk Mencegah Stunting

Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat dr. H. Harisson, M.Kes didampingi Penjabat Ketua TP-PKK Provinsi Kalimantan Barat Ny. Windy Prihastari Harisson, S,STP.,M.Si melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke Kecamatan Badau Kabupaten Kapuas Hulu Provinsi Kalimantan Barat pada Rabu (10/1/2024). Kehadiran Penjabat Gubernur Kalbar di kecamatan Badau bersama rombongan OPD di Provinsi Kalbar tersebut untuk menghadiri beberapa agenda, …