Kegiatan Sosialisasi Sekolah Anti Perundungan

Kegiatan sosialisasi Sekolah anti perundungan dan tindak kekerasan yang dilaksanakan pada hari Sabtu (28 Oktober 2023) di Gedung SDN 03 Riam Mengelai Kecamatan Boyan Tanjung Kabupaten Kapuas Hulu, bertepatan dengan hari Sumpah Pemuda. Sosialisasi tersebut menghadirkan Koordinator Pendidikan sekaligus Pengawas Sekolah dan Komite Serta Perwakilan Orang Tua Siswa. Kegiatan tersebut di buka oleh Kepala Sekolah, …