Dishub Laksanakan Pengawalan dan Pemanduan Jalan Kunker Wakil Bupati Kapuas Hulu Buka Open Turnament Volley Ball Pangeran Cup IV 2023 di Silat Hilir

Dinas Perhubungan Kabupaten Kapuas Hulu melalui Bidang Lalu Lintas Angkutan Jalan (LLAJ) melaksanakan Pengawalan dan Pemanduan Jalan Kunjungan Kerja Wakil Bupati Kapuas Hulu Wahyudi Hidayat, S.T. membuka Open Turnament Volley Ball Pangeran Cup IV 2023, Desa Pangeran, Kecamatan Silat Hilir pada Selasa (24/10/2023). Pembukaan Open Turnament Volley Ball Pangeran Cup IV 2023 dilaksanakan di Lapangan …