Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kapuas Hulu Serli, S.Sos., M.M menghadiri Sosialisasi Tanda Tangan Elektronik dan Aplikasi Selection Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu di ruang rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kapuas Hulu pada Selasa (18/7/2023). Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan, S.H, Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Drs. H. Mohd. Zaini, M.M dan Pimpinan …