Tenaga kesehatan Puskesmas Badau kembali melaksanakan Kelas Ibu Balita di Desa Sebindang Kecamatan Badau Kabupaten Kapuas Hulu pada Jumat (7/7/2023). Penanggungjawab pelaksana kegiatan Ngai Serili, A.Md.Keb, Oda S, A.Md.Keb dan Wina Vicaliyana Jati Ladot, A.Md.Keb dengan jumlah peserta sebanyak 12 orang ibu balita. Tenaga kesehatan Puskesmas Badau Ngai Serili menyampaikan, Kelas Ibu Balita merupakan sebuah …
Continue reading “Nakes Puskesmas Badau Melaksanakan Kelas Ibu Balita di Desa Sebindang”