Malam Ramah Tamah HKG PKK Provinsi Kalimantan Barat Ke-51 di Kabupaten Bengkayang

Facebook
Twitter
LinkedIn

Malam ramah tamah HKG PKK Provinsi Kalimantan Barat Ke-51 dilangsungkan pada Halaman Kantor Bupati Kabupaten Bengkayang malam tadi, Rabu ( 07/06/23).

Pelaksanaan malam ramah tamah dimeriahkan dengan sejumlah penampilan dari setiap Kontingen Kabupaten Kota dengan menampilkan Tarian dan Nyanyian Khas Daerah Masing-masing. Juga dilaksanakam makan malam bersama dengan seluruh peserta dan tamu undangan.

TPKK Kabupaten Kapuas Hulu menampilan tarian gerak sederhana dengan diiringi lagu Daerah Kapuas Hulu diantaranya Lagu Kerupuk Basah, Uncak Kapuas, Pantun Kapuas Hulu. Malam ramah tamah juga dimeriahkan dengan penampilan Artis Lokal Novi Liga Dangdut Indonesia.

Berita Lainnya

info.kapuashulukab.go.id | develop by Diskominfotik Kapuas Hulu | © 2019  | Privacy Policy