Diskan Kapuas Hulu Lakukan Pembinaan Kelompok Penerima Bantuan Calon Indukan Ikan Arwana Tahun 2022

Dinas Perikanan (Diskan) Kabupaten Kapuas Hulu melakukan kegiatan pembinaan terhadap kelompok Keladan Arowana penerima bantuan calon induk ikan Arwana Tahun 2022 di Desa Nanga Suhaid Kecamatan Suhaid pada Kamis (25/03/2023). Menurut Kepala Bidang Perikanan Budidaya, Abang Zulkifli, S.Pi., M.Si, kegiatan pembinaan kelompok adalah kegiatan rutinan dari bidang yang dilakukan dengan harapan agar bantuan yang sudah …