Bidang Bangunan Gedung Dan Jalan Lingkungan Melaksanakan Rapat Pembahasan terkait Pembangunan Gedung Pelayanan Satu Atap Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas Hulu

PONTIANAK – Bidang Bangunan Gedung dan Jalan Lingkungan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan kegiatan Rapat Pembahasan Terkait Pembangunan Gedung Pelayanan Satu Atap Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas Hulun pada Konsultan Perancang PT. ARSEKON KHATULISTIWA REKAYASA di Pontianak pada Selasa (16/05/2023). Kegiatan ini dilaksanakan di Pontianak oleh penanggungjawab lapangan dan pengawas lapangan/staf …