Tenaga Kesehatan Puskesmas Selimbau terus mewujudkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan kesehatan untuk ibu hamil yang ada di wilayah kerja Puskesmas setempat. Pada Sabtu (7/3/2023) lalu, telah dilaksanakan Pemeriksaan Ibu Hamil terhadap Kesehatan Fisik dan Mental di Posyandu Desa Gudang Hulu, Kecamatan Selimbau. Dengan tema “Ibu Hamil Bugar,Persalinan Lancar” kegiatan berlangsung di Gedung Posyandu Desa Gudang …
Continue reading “Nakes Puskesmas Selimbau Laksanakan Pelayanan Kesehatan Desa Gudang Hulu”