Putussibau – Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu Drs. Mohd Zaini, MM Membuka Focus Group Discussion Riset Biologi dan Konservasi Lutung Sentarum pada Kamis (23/2/2023). Kegiatan ini mengangkat tema mendukung penyusunan strategi dan rencana Aksi Konservasi Tingkat Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu. Sekda Kapuas Hulu menyampaikan Ucapan selamat datang kepada bapak/ibu semua yang telah bersedia hadir pada …