Sub Koordinator PP dan Penyuluhan Bersama Sub Koordinator Fasilitas-Alkes Hadiri Musrenbang di Kalis

Sub Koordinator Pengendalian Penduduk dan Penyuluhan Ahmat Kurnia bersama Subkoordinator Fasilitas dan Alat Kesehatan Pieter Mario Elpradivta, S.Kep.Ners menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Kalis, Kabupaten Kapuas Hulu pada Selasa (21/2/2023). Musrenbang dihadiri Camat Kalis beserta unsur Forkopimcam Kecamatan Kalis, para Kepala Desa Se-Kecamatan Kalis, stakeholder terkait dari sejumlah OPD, dan tamu undangan …