Pemberian imunisasi kepada anak menjadi salah satu upaya penting yang terus dilakukan tenaga kesehatan Puskesmas Suhaid, agar anak memiliki sistem kekebalan tubuh yang baik. Rabu (14/12/2022), tenaga kesehatan Puskesmas Suhaid kembali melaksanakan Imunisasi pada bayi dan balita Terhadap Penularan Penyakit di Posyandu desa Mantan Kecamatan Suhaid Kabupaten Kapuas Hulu. Tema Kegiatan “Penuhi Hak Anak Untuk …
Continue reading “Nakes Puskesmas Suhaid Imunisasi Bayi Balita di Desa Mantan”