Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan meninjau lokasi banjir di kecamatan Bika, pada Selasa (15/11/22) sore. Banjir mulai meluas lantaran curah hujan tinggi dan membuat tiga sungai besar di sekitar Putussibau meluap dan berimbas kepada kecamatan-kecamatan yang ada di sepanjang Jalur Kapuas. Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan mengatakan kondisi air memang naik karena sungai Mendalam, …
Continue reading “Bupati Kapuas Hulu Tinjau Lokasi Banjir di Pesisir Sungai Kapuas”