Putussibau – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu melalui Bidang Bina Marga, bersama penyedia jasa sedang melaksanakan pekerjaan Lapis Pondasi Agregat Kelas B atau yang dikenal dengan nama LPB pada peningkatan jalan Desa Ruas Jalan Na. Erak – Na. Raun Kecamatan Putussibau Selatan/ Kalis dan Pengawasan Ruas Jalan Simpang Sayut- Nanga Sarai …
Continue reading “Dinas PUPR Melaksanakan Pekerjaan Lapis Pondasi Agregat Kelas B”