BPBD Bantu Semprotkan Rute Jalan Untuk Peserta Gerak Jalan dalam Rangka HUT TNI Ke 77

Lomba Gerak Jalan dalam rangka memperingati Dirgahayu TNI Ke 77. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Putussibau Utara, Kapuas Hulu dan di buka oleh Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat, S.T pada Sabtu (01/10/2022). Dua Unit Damkar di terjunkan untuk melakukan penyemprotan/pendinginan rute jalan yang akan dilalui para peserta gerak jalan dalam rangka memperingati Dirgahayu TNI Ke …