Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, SH meninjau kondisi banjir di Kecamatan Bika dan Embaloh Hilir, Senin (8/8/2022). Dua kecamatan tersebut terimbas luapan sungai Kapuas, dari kejadian banjir di Kota Putussibau, Sabtu (6/8/2022) dan Minggu (7/8/2022) lalu. Dalam tinjauan tersebut Bupati bersama rombongan juga membawa dokter untuk pengobatan gratis dan sembako untuk dibagikan masyarakat yang rumahnya …