Wakil Bupati Kapuas Hulu Tinjau Sunatan Masal di Kecamatan Embaloh Hulu

    Wahyudi Hidayat, S.T Wakil Bupati Kapuas Hulu meninjau pelaksanaan Sunatan masal didampingi oleh Ketua GOW Via Octaria Wahyudi Hidayat bertempat di Polsek Kecamatan Embaloh Hulu pada Rabu (29/06/2022). Diketahui ada 103 anak-anak yang mengikuti sunatan masal tersebut. Wakil Bupati Kapuas Hulu menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan tersebut dan berharap kegiatan tersebut bisa diselenggarakan …