Dalam upaya meningkatkan pemahaman masyarakat tentang pentingnya meningkatkan gizi seimbang, tenaga kesehatan Puskesmas Kalis melaksanakan penyuluhan di Desa Nanga Danau, Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas, Sabtu (14/5/2022). Kepala Puskesmas Kalis Titin Juherni, S.Tr.Keb menuturkan, kegiatan yang tersebut bertujuan untuk memberikan edukasi kepada ibu balita dan ibu hamil tentang pentingnya pemenuhan gizi seimbang untuk kebutuhan pertumbuhan dan …