Tenaga kesehatan Puskesmas Kalis berkomitmen dalam meningkatkan Posyandu PTM (penyakit tidak menular) kepada masyarakat di wilayah kerja Puskesmas setempat. Tenaga Kesehatan Puskesmas Kalis melaksanakan Posyandu PTM di Desa Rantau Kalis, Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas Hulu pada Rabu (20/4/2022). Penanggung jawab pelaksana kegiatan Defiliana Santi, A.Md Keb dengan sasaran yakni masyarakat Usia 15 tahun ke atas …
Continue reading “Nakes Puskesmas Kalis Gencar Melakukan Pelayanan Kesehatan di Posyandu PTM”