Berdasarkan laporan dari Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Kalimantan Barat (PPA Provinsi Kalbar) Kepada DSPPA Kapuas Hulu bahwa ada korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dari Lombok yang masih memiliki keluarga yang berdomisili di Kecamatan Badau. Korban adalah wanita berinisial E yang memiliki anak kecil dan dalam kondisi tengah hamil. Dari laporan tersebut DSPPA …
Continue reading “DSPPA Dampingi Korban KDRT Hingga Diserahkan Kepada Pihak Keluarga”