Tenaga Kesehatan Puskesmas Kalis melaksanakan penyuluhan gizi seimbang di Kantor Desa Nanga Kalis Kecamatan Kalis Kabupaten Kapuas Hulu pada Kamis (07/04/2022). Kegiatan ini dilakukan untuk mengedukasi orang tua agar anak dapat tumbuh dan berkembang dengan baik, sehat dan cerdas. Oleh karena itu para ibu harus memperhatikan asupan gizi untuk anak-anaknya. Penanggung jawab/pelaksana tenaga kesehatan Puskesmas …
Continue reading “Nakes Puskesmas Kalis Berikan Penyuluhan Gizi Seimbang di Desa Nanga Kalis”