Satpol PP Adakan Pengamanan Launching P.O 1000 Ton Kratom

Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan pengamanan rangkaian kegiatan launching pelepasan P.O 1000 Ton Oleh petani kratom Kapuas Hulu menuju ekspor tujuan USA, perdana yang menghasilkan PAD, acara di laksanakan oleh Koprabuh di Hotel Grand Banana Putussibau ., Rabu (23/3/2022). Launching ini dihadiri oleh Staf Ahli Ronny Januardi, Ketua Koprabuh pusat Yohanis Cianes …